Upaya Eksistensi Pojok Baca Masyarakat Melalui Program KKN Sabahu Cerdas Desa Tarumajaya

Authors

  • Reza Sadila Rahmawansyah Universitas Islam Nusantara
  • Syifa Raissa Maharani Universitas Islam Nusantara
  • Mayang Farha Rahma Universitas Islam Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.30999/n-jils.v4i2.1953

Keywords:

Taman Bacaan Masyarakat, Program Sebahu Cerdas, Desa Tarumajaya

Abstract

 

This study aims to describe the various activities included in the Smart Sebahu KKN Program in realizing the existence of the Reading Corner in Tarumajaya Village. The method used in this research is descriptive with a qualitative approach. Data collection techniques using observation, interviews and documentation. Informants in this study found three people consisting of managers and visitors to the Reading Corner of Tarumajaya Village. Data analysis techniques used are data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results showed that the Smart Sebahu KKN Program was able to realize the existence of the Reading Corner in Tarumajaya Village. The activities in the Smart Sebahu KKN Program, namely the installation of directions, group management, installation of seat mats and service innovations in the reading corner. These various activities are able to attract the public, especially children, to take advantage of the various services and collections available.

Keywords: community reading park, smart sebahu program, Tarumajaya village


ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan berbagai kegiatan yang termasuk dalam Program KKN Sebahu Cerdas dalam mewujudkan eksistensi Pojok Baca Desa Tarumajaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Informan dalam penelitian ini berjumlah tiga orang yang terdiri dari pengelola dan pengunjung Pojok Baca Desa Tarumajaya. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi atau penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Program KKN Sebahu Cerdas mampu mewujudkan eksistensi dari Pojok Baca Desa Tarumajaya. Adapun kegiatan dalam Program KKN Sebahu Cerdas, yaitu pemasangan petunjuk arah, pengelolaan koleksi, pemasangan alas duduk dan inovasi layanan pada pojok baca. Berbagai kegiatan ini mampu menarik minat kunjung masyarakat terutama anak-anak untuk memanfaatkan berbagai layanan dan koleksi yang ada


References

Departemen Pendidikan Nasional. (2006). Pedoman Pengelolaan Taman Bacaan Masyarakat. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Luar Sekolah.

Dewi, P.D., Syam, R.Z.A., & Indah, R.N. (2020). Pelestarian Koleksi Sastra Sunda Di Perpustakaan Ajip Rosidi. Nusantara Journal of Information and Library Studies (N-JILS), 3(2), 237-252. DOI: https://doi.org/10.30999/n-jils.v3i2.1063

Gong, G. A., & Irkham, A. I. (2011). Gempa Literasi: Dari Kampung untuk Nusantara. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Kalida, M. (2015). TBM di PKBM: Model dan Strategi Pengembangannya. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. (2014). Petunjuk Teknis Program Pengembangan Budaya Baca Melalui Penguatan Taman Bacaan Masyarakat Tahun 2014. Jakarta: Direktorat Pendidikan Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan NonFormal dan Informal.

Rofi'uddin, M. A., & Hermintoyo, H. (2017). Pengaruh Pojok Baca Terhadap Peningkatan Minat Baca Siswa di SMP Negeri 3 Pati. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 6(1), 281-290. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/23086

Santy, N., & Husna, J. (2019). Peran Taman Bacaan Masyarakat Lentera Hati Sebagai Sarana Pembelajaran Nonformal Untuk Anak-Anak Nelayan Desa Karangsong Kecamatan Indramayu Kabupaten Indramayu Jawa Barat. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 6(4), 41-50. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/23210

Sari, D. P., & Rohmiyati, Y. (2019). Peran Pembinaan Perpustakaan Pada Eksistensi Perpustakaan Desa Di Kecamatan Kunduran Kabupaten Blora. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 6(3), 471-480. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/23179

Silaen, Y., & Hasfera, D. (2018). Membangun Generasi Literat Masyarakat Pesisir Pantai: Gerakan Literasi “Tanah Ombak”. Shaut Al-Maktabah, 10 (2), 103-118. DOI: https://doi.org/10.15548/shaut.v10i2.77

Shodiqin. (2019). Manajemen pelayanan taman bacaan masyarakat untuk meningkatkan literasi masyarakat muslim di komunitas harapan kauman semarang (UIN Walisongo; Vol. 8). Retrieved from http://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/9986

Sukmadinata, N S. (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitaif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Published

2022-06-02

How to Cite

Rahmawansyah, R. S., Maharani, S. R., & Rahma, M. F. (2022). Upaya Eksistensi Pojok Baca Masyarakat Melalui Program KKN Sabahu Cerdas Desa Tarumajaya. Nusantara Journal of Information and Library Studies (N-JILS), 4(2), 234–242. https://doi.org/10.30999/n-jils.v4i2.1953

Citation Check